A. VISI
Terwujudnya Generasi yang Berkarakter, yang Berwawasan IMTAK Dan IPTEK
B. MISI
1. Membentuk pribadi yang taat, berkarakter dan berbudi luhur
2. Mengoptimalkan proses KBM yang kreatif dan inovatif
3. Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam berbahasa Arab dan Inggris
4. Membekali peserta didik dengan keahlian dalam bidang teknologi komunikasi dan informasi
5. Mempersiapkan peserta didik untuk dapat bersaing dalam event perlombaan tingkat daerah dan nasional
6. Membentuk peserta didik yang memiliki kemampuan life skill
7. Membekali peserta didik dengan kemampuan Leadership dan Enterpreneur
8. Membekali peserta didik agar siap melanjutkan Pendidikan ke perguruan tinggi, dalam maupun luar negeri
C. Jenis Program di Al Mujaddid
1. Program Kelas Reguler (SMP dan SMA)
2. Program Kelas Tahfidz
D. keunggulan masing2 program
a. Kelas Reguler
1. Program Mengaji Ba'da Magrib
2. Pendalaman Ilmu Agama
3. Program Bahasa Arab & Inggris
4. Program Bakat Minat
5. Bimbingan Khusus Sains dan IT
6. Persiapan Penerimaan Univ Luar Negeri
7. Persiapan Intensif Univ Dalam Negeri
b. Kelas Tahfidz
1. Pendalaman Ilmu Agama
2. Ijazah Standar Nasional
3. Ijazah Pesantren
4. Ijazah Tahfiz
5. Program Bahasa Arab & Inggris
E. Kegitan Khusus Kelas Tahfidz
1. Tahsin Al-Qur'an (Perbaikan Bacaan)
2. Tajwid (Kitab Tuhfatul Athfal dan Jazari)
3. Tasmi' Al-Qur'an (membaca Al-Quran tanpa melihat)
4. Ziyadah Al-Qur'an (Menambah Hafalan)
5. Murajaah Al-Qur'an (Mengulang Hafalan)
6. Imam Shalat (Surah Surah Pilihan)
F. Apa Kata Alumni Tentang Al Mujaddid
G. Jadwal Pendaftaran
Gelombang Pertama
Pendaftaran : 7 Januari - 22 Februari 2025
Test Masuk : 22 - 23 Februari 2025
Pengumuman : 25 Februari 2025
Gelombang Kedua
Pendaftaran : 10 April - 28 Mei 2025
Test Masuk : 30 - 31 Mei 2025
Pengumuman : 2 Juni 2025
Daftar Sekarang Juga di :
Kantor Adm Pesantren Terpadu Al-Mujaddid
Jln. Bandara Maimun Saleh Kel. Cot Ba'u Kec. Sukajaya Kota Sabang
Waktu kantor buka 08.15 - 12.00
H. Biaya masuk dan bulanan
Biaya Masuk (Pendaftaran)
Formulir Santri Baru : Rp. 150.000
Formulir Santri Lanjutan : Rp. 100.000
Biaya Daftar Ulang
Kasur + Sprei : 650.000
Lemari : 900.000
Kitab Pesantren : 350.000
luran Pangkal 1 tahun : 800.000
Infaq Pembangunan : 450.000
Total : 3.150.000
*dibayar setelah dinyatakan lulus
Berkas Daftar Ulang
2 Lembar Photo 3x4 latar Biru
2 Lembar Photo 3x4 Hitam Putih (kualitas ijazah)
2 lembar Photo copy Kartu Keluarga
2 lembar Photo copy KTP Kedua Orang Tua/wali
2 lembar foto copy Akte
2 lembar foto copy kartu NISN
3 lembar foto copy Kartu BPJS
2 lembar foto copy KIA
I. Materi Ujian Test Masuk
MATERI UJIAN LISAN (REGULER)
- Test Membaca Al-Quran
- Test hafalan surat pendek (An-Nas s/d Ad-Dhuha)
- Psikotest (untuk calon santri dan wali santri)
- Test hafalan doa sehari-hari
- Test amalan ubudiyah
MATERI UJIAN LISAN (TAKHASUS TAHFIDZ)
- Tes Membaca Al Quran
- Tes Hafalan
- Psikotest (untuk calon santri dan wali santri)
- Test hafalan doa sehari-hari
- Test amalan ubudiyah
MATERI UJIAN TULIS
- Test tulis Bahasa Arab
- Matematika dasar
- Bahasa Inggris
Nara Hubung
Ust. M. Siddiq, S.Kom : 0822-9372-8807
Ust. Ahmad Safira : 0812-6265-4816
Ustzah. Miftahul Jannah: 0853-1844-7394
J. Pendaftaran Online
Link Pendaftaran:
Langkah-langkah Pendaftaran:
- Melakukan transfer pembayaran formulir ke nomor rekening yang tertera
- Konfirmasi transfer kepada panitia agar mendapatkan Nomor Urut Peserta (Nomor yang tertera di Casing Formulir)
- Mengisi google form
- Lakukan konfirmasi kepada panitia bahwa pengisian google form telah selesai
- Datang ke Pesantren Al Mujaddid ketika waktu ujian test masuk (bila berhalangan hadir atau berada di luar sabang, bisa melakukan komunikasi dengan panitia)
- Menunggu hasil tes ujian masuk
- Jika dinyatakan lulus, Silakan melakukan daftar ulang dengan membawa berkas daftar ulang ke panitia
- Datang ke Pesantren Terpadu Al Mujaddid ketika waktunya masuk bagi santri baru (biasanya 1 hari setelah kedatangan santri lama)
- update selalu berita tentang almujaddid di instagram @pesantren_almujaddid
- Silakan Daftar online Disini untuk mempermudah panitia
Info Pembayaran
Nomor rekening : BSI 6000696900 A/N Pesantren Terpadu AL Mujaddid
Konfirmasi Transfer : Ustadzah Ida Susanti, S.H : 0853-1844-7415
0 Komentar